Discografy Sejarah Band Avenged Sevenfold Lengkap Update 2017

BIOGRAFI AVENGED SEVENFOLD
AVENGED SEVENFOLD adalah sebuah band Heavy Metal yang berasal dari Huntington Beach California, Amerika Serikat, yang di bentuk pada sekitar awal tahun 1999, ketika Avenged Sevenfold pertama kali di bentuk band ini hanya beranggotakan empat orang saja yaitu Matt Shadows, Zacky Vengeance, The Rev dan Justin Sane (Bass). Dan keempat orang ini lah yang mencetus asal muasal band Avenged Sevenfold


Nama Avenged Sevenfold di ambil dari kisah dari buku bible, walaupun menggunakan nama dari bibel, akan tetapi Matt Shadows dan kawan kawan tidak tidak terlalu religius dalam masalah agama, mereka juga tidak bertujuan untuk menyebarkan suatu kepercayaan 

Sepanjang karir Mereka di dunia musik mereka telah berhasil menjual kepingan album di perkirakan 8 juta eksemplar dari 6 album mereka belum di tambah lagi denngan album baru mereka "The Stage", Karir bermusik mereka terbilang sangat sukses dan album baru mereka "the stage" mampu menembus posisi 4 tangga album terbaik versi majalah billboard, personil Avenged Sevenfold pada saat ini ada sedikit perubahan Yaitu :

- M. Shadows – lead vocals (1999–sekarang)
- Zacky Vengeance – rhythm guitar,backing vocals (1999–sekarang)
- Synyster Gates – lead guitar, backing vocals (2000–sekarang)
- Johnny Christ – bass, backing vocals (2003–sekarang)
- Arin Ilejay – drum (2016-sekarang).

KEMATIAN JIMMY "THE REV" SULIVAN
Pada tahun 2009 para fans avenged sevenfold berduka karna di tinggal sosok drumer terhebat yang pernah di miliki Avenged Sevenfold, Drumer mereka Jimmy Owen Sullivan dikabarkan telah meninggal Dunia pada tanggal 28/12/2009. The Rev dikabarkan mati karena  bunuh diri!sebelum dia meninggal The Rev pernah bilang kepada personil Avenged Sevenfold bahwa dia terlahir dengan jantung yang membesar, menjadi lebih buruk seiring dengan usia nya
"Saya akan terkenal dan saya akan meninggal sebelum merayakan ulang tahun saya yang ke 30" Kata The Rev
3 Hari sebelum dia meninggal The Rev diam diam menciptakan sebuah lagu yang di beri judul "Death" dan lagu ini menjadi catatan kematian The Rev yang terakhir, lagu ini diciptakan selama 3 hari seperti yang saya bilang tadi, setelah lagunya beres kemudian ke esokan hari nya dia telah di temukan dengan keadaan meninggal, Lagu itu di masukan kedalam Album "Nightmare" akan tetapi lagu itu di ganti oleh Matt Shadow dengan judul "Fiction", dan menurut saya lagu ini  adalah lagu yang paling Horor dari Avenged Sevenfold, ketika saya mentranslate kan lagu ini ke bahasa indonesia ekspresi wajah saya jadi sedih kenapa saya sedih?? ternyata lagu ini  luar biasa dalam banget, memang benar di lagu "fiction" ini sungguh catatan kematian The Rev, saya ampir nangis membaca translate lagu nya 
Di album sebelumnya, album Self-titled, The Rev menulis sebuah lagu yang berjudul "Brompton Cocktail". "Di ceritakan tentang seorang yang ingin mati karena dalam kesakitan yang begitu banyak sehingga ia mengambil apa yang disebut Brompton Cocktail untuk membunuh dirinya." Brompton Cocktail adalah campuran dari Drug dan ALKOHOL. Laporan mengatakan bahwa The Rev ditemukan tewas dengan oxycodone (OxyContin), oxymorphone (a metabolite of oxycodone), diazepam (Valium), nordiazepam (a metabolization of diazepam) dan alcohol dalam tubuhnya dan ini lah campuran alkohol dan obat obatan yang menyebabkan The Rev menginggal yaitu BROMPTON COCKTAIL
Semenjak kematian sang drumer The Rev  karna Overdosis Alkohol dan obat obatan kini untuk mengisi kekosongan penggebuk drum telah di ganti Oleh Arin Ilejay, Arin Ilejay menurut saya cocok sekali untuk menjadi pengisi kekosongan dari drumer Avenged Sevenfold, walau skill nya tidak  se exstrim The Rev tapi setidaknya dia cocok menjadi drumer Avenged Sevenfold

GENRE 
Dari segi genre Avenged Sevenfold dari setiap album berbeda genre tidak menentu pada awalnya mereka merilis album SOUNDING THE SEVENTH TRUMPATH di album ini mereka menggunakan genre Heavymetal ala klasik dan di lagu mereka mengentalkan irama rithem dan melody gitar yang khas ala klasik yang di balut ke dalam musik Heavy metal, WAKING THE FALLEN di album ini mereka menganti genre mereka yang lebih mengarah ke musik Metalcore, dari segi vokal Matt Sahadow menggukan Clean Vokal yang mantap banget, dari segi gitar Synister Gates menambahkan melody melody yang rumit, CITY OF EVIL & NIGHTMARE di album ini juga lebih mengarah ke musik Rock yang di padukan dengan Heavy Metal, di album ini Avnged Sevenfold lebih mengexsplor genrenya menjadi lebih garang dari album sebelum nya, THE STAGE untuk album ini avenged sevenfold kembali lagi ke genre dulu seperti di album pertama nya Sounding The Seventh Trumpat 

TRACK LIST & ALBUM AVENGED SEVENFOLD
Sejauh ini Avenged Sevenfold Sudah Merilis 7 buah album dan semua album nya laris manis dalam penjualan nya semua lagunya juga cocok di dengearkan oleh telinga orang indonesia, berikut daftar album Avenged Sevenfold dan semua lagunya :

Album: "Nightmare" (2010)
1. Nightmare
2. Welcome To The Family
3. Danger Line
4. Buried Alive
5. Natural Born Killer
6. So Far Away
7. God Hates Us
8. Victim
9. Tonight The World Dies
10. Fiction
11. Save Me
12. Lost It All


Album: "Diamonds In The Rough" (2008)
1. Demons
2. Girl I Know
3. Crossroads
4. Flash Of The Blade
5. Until The End
6. Tension
7. Walk
8. The Fight
9. Dancing Dead
10. Almost Easy (CLA Mix)
11. Afterlife (Alternate Version)


 Album: "Avenged Sevenfold" (2007)
1. Critical Acclaim
2. Almost Easy
3. Scream
4. Afterlife
5. Gunslinger
6. Unbound (The Wild Ride)
7. Brompton Cocktail
8. Lost
9. A Little Piece Of Heaven
10. Dear God


 Album: "Waking The Fallen" (2003)
1. Waking The Fallen
2. Unholy Confessions
3. Chapter Four
4. Remenissions
5. Desecrate Through Reverance
6. Eternal Rest
7. Second Heartbeat
8. Radiant Eclipse
9. I Won't See You Tonight Part 1
10. I Won't See You Tonight Part 2
11. Clairvoyant Disease
12. And All Things Will End


 Album: "City Of Evil" (2005)
1. Beast And The Harlot
2. Burn It Down
3. Blinded In Chains
4. Bat Country
5. Trashed And Scattered
6. Seize The Day
7. Sidewinder
8. The Wicked End
9. Strength Of The World
10. Betrayed
11. M.I.A.


Album: "Sounding The Seventh Trumpet" (2001)
1. To End The Rapture
2. Turn The Other Way
3. Darkness Surrounding
4. The Art Of Subconscious Illusion
5. We Come Out At Night
6. Lips Of Deceit
7. Warmness On The Soul
8. An Epic Of Time Wasted
9. Breaking Their Hold
10. Forgotten Faces
11. Thick And Thin
12. Streets
13. Shattered By Broken Dreams


Album: "The Stage" 2016
1. The Stage
2. Paradigm
3. Sunny Disposition
4. God Damn
5. Creating God
6. Angels
7. Simulation
8. Higher
9. Roman Sky
10. Fermi Paradox
11. Exist
Discografy Sejarah Band Avenged Sevenfold Lengkap Update 2017 Discografy Sejarah Band Avenged Sevenfold Lengkap Update 2017 Reviewed by Adi Ariadi on January 25, 2017 Rating: 5

No comments:

Powered by Blogger.