Biodata Mark Heylmun
Nama: Mark Heylmun
Tanggal Lahir: 18 Desember 1987
Tempat Lahir: Temecula, CA
Tempat Tinggal: Amerika
Umur: 29
Jenis Kelamin: Pria
Pekerjaan: Gitaris
Band: SUICIDE SILENCE
Tahun Aktif: (2006-sampai sekarang)
Posisi: Lead Guitar
Profil Mark Heylmun
Tentang
Pemimpin dan juga gitaris disalah satu band deathcore yang berbasis di California Suicide Silence dia menggantikan gitaris asli Rick Ash pada tahun 2002.
Sebelum ketenaran
Ketertarikannya pada musik melahirkan di awal hidupnya saat ia mempelajari berbagai instrumen, termasuk tanduk Prancis.
Pengaruh Musik
Pengaruhnya antara lain Dimebag Darrell dan George Lynch.
Kehidupan keluarga
Dia mencontohkan ayahnya sebagai inspirasi pertamanya untuk gitar.
Fakta Unik
Ia tampil bersama Mitch Lucker sampai melewati tragis Lucker.
Biografi
Mark Heylmun adalah seorang gitaris yang sangat berbakat dari salah satu grup band Deathcore asal California SUICIDE SILENCE, Mark Heylmun lahir di sebuah kota bernama Temecula CA
Awal pertama Mark Heylmun tertarik bermain gitar ketika dia melihat orang tuanya sedang bermain gitar, kemudian setelah melihat oran tuanya bermain gitar ia mulai tertarik untuk bermain gitar, Mark mulai tertarik ketika dia masih berusia dini
Dilihat dari riwayat keluarganya tenyata ayah Mark merupakan seorang musisi dari salah satu grup band jazz ternama dikotanya
Mark Heylmun mengembangkan teknik bermain gitar nya dengan seorang musisi Jazz berama "Peter Sprague", Peter Sprague adalah guru gitar Mark Heylmun, mark sangat menghormati sosok Peter Sprague karna berkat jasanya dia bisa tampil dengan hebat dalam memainkan riff riff gitar cepat yang diperagakan nya di band barunya SUICIDE SILENCE
Peter Sprague sangat dihormati oleh Mark Heylmun bahkan Mark juga pernah bilang bahwa dia (Peter Sprague) adalah sosok inspirasi dalam hidupnya
Pada tahun 2000, Mark mengembangkan teknik bermain yang solid dan telah menyadari cintanya untuk musik Metal. Enam tahun kemudian, setelah belajar teknik gitar musik metal yang lebih baik dari Chris Storey yang terkenal dan mantan gitaris All Shall Perish, Mark Heylmun menggantikan Rick Ash sebagai gitaris untuk Suicide Silence.
Pada saat itu personil Suicide Silence masih dihuni oleh Alm Mitch Lucker (vokal), Chris Garza (rythm gitar), Mark Heylmun (lead gitar), Dan Kenny (bass) dan Alex Lopez (drum)
Mark Haylmun telah berhasil merilis beberapa album bersama Suicide Silence Seperti 'The Cleansing” (2007), ‘No Time To Bleed (2009), dan The Black Crown (2011) "Suicide Silence" (2017) dan tur di seluruh dunia pada berbagai acara.
Mark juga telah membawa nama baik band nya Suicide Silence dalam meraih popularitas dan juga mendapatkan sebuah pengghargaan dari Revolver Golden God untuk “Best New Talent” .
Meskipun sosoknya tampil dengan sifat periang dan juga garang di atas panggung namun Mark Heylmun hatinya sangat lembut sekali loh guys 😂
Dia pernah mengungkapkan kepada Radio di Amerika bahwa dia sangat tidak tahan ketika seseorang menanyakan kepada nya tentang Alm Mitch Lucker 😣
Dalam sesi tanya jawab dengan radio dia mengungkapkan bahwa dirinya berusaha keras untuk tidak bersedih saat melihat footage konser bandnya di tahun 2012. Di konser tersebut, Suicide Silence masih diperkuat mendiang vokalis Mitch Lucker.
Meski berusaha keras untuk tidak meneteskan air mata, Heylmun mengaku dirinya bangga atas show itu. FYI, show tersebut diadakan Desember 2012, tepat sebulan sebelum Mitch Lucker mengalami kecelakaan motor dan akhirnya meninggal dunia.
"Saya akan bilang saya tidak akan pernah melupakan konser itu, namun sejujurnya ini adalah hal yang berat untuk benar-benar diingat. Ini seperti sebuah masa traumatis bagi saya," ungkap Heylmun.
Profil Dan Biografi Mark Heylmun Gitaris Suicide Silence
Reviewed by Adi Ariadi
on
August 11, 2017
Rating:
No comments: